HUMOR SUFI

SAHABAT SURGA.NET | JAKARTA - Salah satu sahabat Rasul yang satu ini merupakan seseorang yang paling berbeda diantara yang lain, ia adalah Nu'aiman. Istimewanya, dia masuk surga sambil tertawa meskipun dia dulunya seorang pemabuk.